Banquet adalah
suatu department yang berada dibawah food & baverages department,dan
merupakan sebuah istilah yang di pergunakan untuk meliputi kegiatan pelayanan
event atau pesta dalam sebuah hotel atau restaurant yang semuanya telah
dipersiapkan sebelumnya oleh tuan rumah / host dari menu, jumlah tamu, waktu
yang dilaksanakan. Banquet berasal dari bahasa prancis yang artinya panjang.
Kegiatan
banquet antara lain adalah :
google image - banquet
§ Special
event : Pernikahan ,ulang tahun, kelulusan
§ Business
event : Persentasi,peragaan busana, eksebisi
§ Holiday
event : Patal,tahun baru, lebaran
§ Miscellaneous : Pesta
panen, acara pembukaan, jamuan kenegaraan
Tipe banquet
§ Standing party
Para tamu biasanya makan sambil berdiri dan biasanya
tanpa alat makan
Contoh:
· Cocktail
party
Pesta
yang menyajikan minuman dan makanan ringan
· Cheese
and wine party
Pesta yang menyajikan
keju dan wine
§ Sitting party
Contoh:
·
Pesta pernikahan
·
Buffet
·
Jamuan makan kenegaraan
§ Semi standing party
Para tamu makan sambil berdiri tapi disediakan juga
tempat duduk dan meja
Contoh:
·
Pesta pernikahan
·
Persentasi
·
Seminar
Penyusunan meja banquet
Susunan
meja banquet tergantung pada:
1. Keinginan
pemesanan banquet
2. Sifat
acara atau tema acara
3. Ukuran
dan bentuk ruangan yang dipergunakan
4. Tipe
pelayanan yang akan di tampilkan
5. Jumlah
tempat duduk yang akan ditampilkan
0 komentar:
Post a Comment